Madu dikenal memiliki sifat antibakteri, antiinflamasi, dan menenangkan tenggorokan. Kandungan gula alami di dalam madu juga membantu melapisi tenggorokan sehingga mengurangi sensasi gatal.Sementara itu, daun meniran dapat membantu meningkatkan daya tahan tubuh. Dengan kandungan ini, sistem imun tubuh bisa melawan infeksi penyebab batuk secara lebi… Read More